Kuliah Umum UK Maranatha – Pengantar Desain yang Aksesibel dan Berkelanjutan

Kuliah Umum UK Maranatha – Pengantar Desain yang Aksesibel dan Berkelanjutan

Desain yang baik adalah desain yang dapat digunakan oleh semua orang. Karena itu, prinsip #accessibility dan #sustainability perlu lebih banyak diterapkan dalam desain modern.

Prodi Sarjana Desain Interior Universitas Kristen Maranatha @interiormaranatha menyelenggarakan kuliah umum “Pengantar Desain yang Aksesibel dan Berkelanjutan” sebagai wadah edukasi mengenai bagaimana seharusnya desain ruang diterapkan sehingga aksesibel bagi semua orang dan memenuhi prinsip desain yang universal.

📅 Jumat, 24 November 2023
⏰ 13:00–15:00 WIB
📹 via Zoom Meeting

Ayo bergabung dan jadilah solusi bagi tantangan

#aksesibilitas

#desain

#desaininterior

#ergonomi

#seminar

#fsrdmaranatha

#universitaskristenmaranatha

Link PPT Publik-Kuliah DI UKM Nov 23
https://drive.google.com/drive/folders/1qTzXwIdiFdapDDvZHcQ6jWjQPVZFNmrI?usp=drive_link

LINK DOKUMEN TAMBAHAN

United States Access Board. (2010). ADA Standards. Washington https://www.access-board.gov/guidelines-and-standards/buildings-and-sites/about-the-ada-standards/ada-standards

Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat No. 14/PRT/M/2017 tentang Persyaratan Kemudahan Bangunan Gedung [Regulation of the Minister of Public Works and Public Housing No. 14/PRT/M/2017 on Building Accessibility Standards], 14/PRT/M/2017 Rep. Indonesia. https://jdih.pu.go.id/detail-dokumen/2228/1#div_cari_detail

Tinggalkan komentar